Efek Compton

Setelah sebelumnya kita membahas tentang Gejala-gejala kuantum, kali ini kita akan kembali melanjutkan pembahasan mengenai efek compton. Bagi sahabat sekalian yang belum membaca mengenai efek compton mungkin bisa baca artikel berikut ini. Semoga bermanfaat.

Efek Compton. Sinar x (dipandang sebagai  foton) ditujukan ke sebuah elektron bebas yang mula-mula dalam keadaan diam. Saat tumubkan antara elektron dengan foton sinar X, elektron menyerap energi sebagian dari foton sinar X. Sebagai hasilnya maka sesudah tumbukan elektron bergerak dengan arah tertentu. Foton sinar X yang terhambur pun mempunyai arah tertentu dengan sudut . Berdasarkan kesetaraan massa dan energi E = mc2 dan besar enrgit tiap foton E = , dapat diperoleh persamaan momentum sebuah foton, yaitu:

Efek Compton

                                          p = mc =    ……………………………. (1.5)

Skema percobaan yang dilakukan oleh compton untuk menyelidiki tumbukan antara foton dan elektron tampak seperti pada gambar 1.2. stelah terjadi tumbukan antara foton dengan elektron maka foton kehilangan energinya sebesar  hf hf’ sehingga panjang gelombang setelah bertumbukan akan bertambah besar (). Apabila adalah sudut penyimpan arah foton setelah bertumbukan terhadap arah mula-mula, maka berdasarkan hukum kekekalan momentum, hubungan antara  memenuhi persamaan

                          () =  ……………………….. (1.6)

Dengan  = panjang gelombang foton sebelum tumbukan (m)

               = panjang gelombang foton setelah tumbukan (m)

h   = konstanta Planck (h = 6,625 x 10 34 J s)

m  = massa elektron (me = 9,1 x 10 31 kg) atau massa partikel penghambur

c   = kecepatan cahaya (c = 3 x 10 8m/s)

= sudut hamburan (o atau rad)

Besaran  biasa disebut sebagai panjang gelombang Compton () sehingga persamaan (1.6) dapat ditulis menjadi

=  ………………………………….. (1.7)

DAFTAR PUSTAKA

Foster, Bob . SeribuPena Fisika SMU Jilid  3 Untuk SMU Kelas 3. Jakarta: Erlangga.

Malago, Daud Jasruddin. 2005. Pengantar Fisika Modern. Makassar: State University of Makassar Press.

Supiyanto, 2007.  Fisika  Untuk SMA Kelas XII. Jakarta: PHI?ETA