Apa kalian kenal dengan bintang muda Dimas anggara ? artis muda yang cukup mainstream ini, khususnya di kalangan wanita, selain pemain film, ternyata dia juga seorang vokalis dari band BARRIS yang beranggotakan satrio, andra, tosi dan dirinya. selain bakat nya di bidang entertainment, Dimas juga sudah menjadi sarjana di bidang ekonomi, selain memiliki wajah yang sangat tampan, dan bakat yang segudang, dimas pun memiliki kepribadian yang unik, di sini kita akan membahas sedikit tentang pribadi dimas, dari mulai tanggal lahir, tinggi badan, kesukaan dan penghargaan yang pernah di peroleh nya mari kita simak.
Artis tampan ini memiliki nama lengkap Dimas anggara moeharyoso, dan tentu saja berjenis kelamin laki-laki, dia lahir pada tanggal 10 September 1988 di Jakarta. Memiliki berat badan 63 kg, dan tinggi 173cm. agamanya islam dan memiliki motto hidup “strength will courage” makanan favorite nya adalah fried rice(nasi goreng) dan fried chiken/ayam goreng(bagian sayap) dia sangat hobi main gitar nonton DVD dan main band. Olah raga favoritenya adalah futsal, gak heran badannya terlihat sehat. Dia mengagumi actor Edward Norton dan aktris Julian casablancas. Oh iya dia juga pernah mendapat penghargaan di kategori “sebagai pemeran pembantu pria terbaik”(FTV awards 2011) dan “sebagai actor utama paling ngetop”(SCTV award 2012).
Dimas pernah berperan di film kembang perawan(2009) dan Radio Galau FM(2012). Dia juga pernah berperan di beberapa sinetron seperti sinetron “kupinang kau dengan bissmillah”(2011)sebagai amar, lalu “Cinta Salsabila”(2012)sebagai Raihan dan “Love In Paris”(2012)sebagai Reno. Dia juga pernah membintangi beberapa FTV, contohnya film 4 sehat 5 gakuat, Rama dan Sinta jatuh cinta, Kado valentine untuk Lintang dan masih banyak lagi. Selain berAkting di film/sinetron, dia juga pernah menjadi model di beberapa Vidio Klip seperti di’ video klip Ardina Rasty-Apa Maumu’(warner musik Indonesia 2009) ‘vidio klip Niory-January yang salah’(E-Motion Entertainment 2010) ‘Vidio Klip D’MASIV-Natural (Musica Studios 2012) dan ‘Vidio klip KOTAK-apa bisa’ (Warner music Indonesia 2012). baca juga : kata-kata cinta khalil gibran